
Lurah Menggala Tengah Menghimbau Masyarakat Tidak Khawatir Dalam Pelayanan
[su_animate type=”bounceInDown” duration=”0.5″ delay=”0.5″ inline=”yes”][su_highlight background=”#cf141c” color=”#f5f2f2″]Penalampungnews.com[/su_highlight] |[/su_animate]
Tulang Bawang – Terkait Pemberitaan sebelumya tentang Kantor kelurahan menggala tengah,lingkungan lebuh dalem Sering kali tutup setelah jam kerja makan siang sekira jam 12:30 WIB,dalam hal ini lurah menggala tengah Miwardi Yusuf,SE menjelaskan apa yang terjadi sebenarnya adalah miskomunikasi antara stafnya dan warga yang hendak membuat surat di kantor kelurahan.
“Kejadian kemarin itu sebenarnya bukan tutup kantor tapi warga tersebut pada saat melampirkan berkas untuk persyaratan pembuatan dokumen ada syarat yang belum lengkap dan staf saya bilang nnti di tunggu (Kepada Warga Tersebut) Kamis 04/07/19”.Ungkapnya
Selang berapa waktu staf kelurahan ada tugas lain untuk mengantarkan berkas di kecamatan dan berapa lainnya pergi rapat hingga warga yang kembali hendak melengkapi berkas tidak ketemu dengan pegawai kelurahan yang telah di janjikan.
“warga tidak ketemu dengan staf saya di karenakan kebetulan staf saya lagi ada tugas lain pergi ke kantor camat dan yang lainnya rapat bersama saya ‘’lanjut pungkasnya
Dalam hal ini lurah menggala tengah menghimbau kepada masyarakat lebuh dalem dan sekitarnya bahwa bilamana ada kepentinga di kantor kelurahan silahkan datang kekantor tidak usah ragu dalam pelayanan karna tugas kantor kelurahan sebagai salah satu bentuk pelayanan masyarakat dari pemerintah.
“Harapan saya buat masyarakat lebeuh dalem dan sekitarnya agar jangan khawatir dengan mekanisme pelayanan kami karna kami adalah bagian dari pemerintah yang dimana harus siap melayani masyarakat setempat’’Ujarnya
Penulis : Towi
Editor : Idahar
Klik Gambar
